Performans Ayam Broiler dengan Pemberian Herbal pada Air Minum


Abstract viewed : 1132 times,     PDF downloaded : 2807 times

  • Arnita Lamani Politeknik Pembangunan Pertanian Manokwari
  • Anisah Istri Lestari Politeknik Pembangunan Pertanian Manokwari
  • Nurtania Sudarmi Politeknik Pembangunan Pertanian Manokwari
Keywords: Ayam broiler, FCR, Herbal, Konsumsi

Abstract

Peningkatan harga pakan menjadi kendala bagi proses berjalannya usaha peternakan. Banyak peternak yang memanfaatkan herbal ke dalam air minum agar hasil budi daya optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian herbal dalam air minum. Penelitian ini menggunakan 30 ekor ayam dengan peubah konsumsi pakan, pertambahan bobot badan, dan konversi pakan. Hasil penelitian menunjukkan penambahan herbal dalam air minum secara signifikan meningkatkan konsumsi pakan, menurunkan bobot badan, meningkatkan konversi pakan. Dapat disimpulan pemberian herbal dapat ditambahkan dalam air minum tanpa menimbulkan dampak lain pada ternak.

References

Agustina, L. (2006). Penggunaan Ramuan Herbal Sebagai Feed Additive untuk Meningkatkan Performans Broiler. Prosiding Lokakarya Nasional Inovasi Teknologi dalam Mendukung Usaha Ternak Unggas Berdaya Saing. Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan Balai Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bekerjasama dengan Fakultas Peternakan Universitas Diponegoro. Semarang. Penerbit Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan, Bogor. Hal.47-52.

Amrullah, I, K. (2002). Nutrisi Ayam Broiler. Lembaga Satu Gunungbudi. Bogor

Indrawan, P. M., Suwitari, N. K. E., & Suariani, L. (2021). Pengaruh Pemberian Lisin Dan Metionin Dalam Ransum Terhadap Penampilan Ayam Kampung. GEMA AGRO, 26(1), 27-32.

Ma, N. (2021). Harga Jagung Tinggi, Ini Efeknya ke Industri Perunggasan. Diakses dari https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-5597751/harga-jagung-tinggi-ini-efeknya-ke-industri-perunggasan.

Salim, J.H. (2017). Efektifitas Penggunaan Ramuan Herbal Cair Terhadap Pertambahan Bobot Badan, Konsumsi Ransum, dan Konversi Ransum Pada Ayam Broiler dengan Pemberian Dosis yang Berbeda. Jurnal Ilmu dan Industri Peternakan, 3(3), 299-310.

Peer. (2019). Octavia Agripreneur Muda Beromzet Milyaran Rupiah dari Papua. Diakses dari https://Tabloidsinartani.com/detail/indeks/agriprofil/7589-octavia-Agripreneur-Muda-Beromzet-Miliyaran-Rupiah-dari-Papua.

Sopian, Y. Sari, E. M., Guntur, A., & Septiningrum, R. (2020). Analisis Permintaan Daging Ayam Broiler di Provinsi Papua Barat-Indonesia. Pros Semnas TPV 2020, 636-643.

Published
2021-09-09