Article Details

Main Article Content

Agus Hadi Prayitno
Rusna Meswari
Muhammad Diaudin
Muhamad Hafiidh Naafi’yan

Sambal Perawan sebagai usaha rintisan dapat merancang bisnisnya untuk unggul dalam bersaing dengan menggunakan Business Model Canvas (BMC). Penelitian ini bertujuan untuk merancang business model Sambal Perawan melalui pendekatan BMC. Sambal Perawan merupakan sebuah usaha rintisan berbasis riset yang bergerak di bidang makanan siap saji. Studi dilakukan di setiap bagian BMC yaitu segmentasi pelanggan, proporsi nilai, saluran distribusi, hubungan dengan konsumen, sumber pendapatan, aktivitas kunci, sumber daya utama, mitra kunci, dan struktur biaya Metode penelitian yang digunakan adalah menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian diperoleh gambaran business model Sambal Perawan yaitu customer segments terdiri dari ibu rumah tangga, pekerja, dan mahasiswa dengan menawarkan value propositions yaitu fungsi produk dengan kandungan zat aktif capsaicin dari cabai sehingga pedasnya sambal dapat membuat nafsu makan bertambah. Channels yang digunakan Sambal Perawan untuk menyampaikan value propositions yang ditawarkan melalui penjualan langsung dan online dengan menggunakan customer relationships melalui WhatsApp, Facebook, dan Instagram. Aktivitas kunci yang dilakukan meliputi kegiatan proses produksi, penjualan dan pemasaran, serta pengembangan produk dengan sumber daya utama merek dagang terdaftar, paten sederhana, dan juga formulasi sambal. Kegiatan dan kebutuhan sumber daya agar dapat berjalan untuk menghasilkan proporsi nilai yang diharapkan, Sambal Perawan memiliki akitviitas kunci yaitu penyedia bahan baku. Sambal Perawan dapat menghasilkan sumber pendapatan dari kegiatan penjualan produk secara langsung dan online dengan struktur biaya yang terdiri dari biaya tetap dan biaya variabel.

Keywords: Bisnis online Business model canvas Sambal perawan Sambal suwir ayam Usaha rintisan

Alex, S. (2011). Usaha Tani Cabai Kiat Jitu Bertanam Cabai di Segala Musim. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Fibri, D. L. N., & Frøst, M. B. (2019). Consumer perception of original and modernised traditional foods of Indonesia. Appetite, 133, 61–69.

Grehenson, G. (2018). Peneliti UGM Kumpulkan Ragam Sambal dari Seluruh Indonesia. Retrieved May 1, 2020, from https://ugm.ac.id/id/berita/16174-peneliti-ugm-kumpulkan-ragam-sambal-dari-seluruh-indonesia

Indrajaya, Y. C. (2016). Perancangan desain kemasan sambal pecel “Bumbu Ndeso” Blitar. Jurnal DKV Adiwarna, 1(8), 7–13.

Iqbal, S. Z., Asi, M. R., Mehmood, Z., Mumtaz, A., & Malik, N. (2017). Survey of aflatoxins and ochratoxin A in retail market chilies and chili sauce samples. Food Control, 81, 218–223.

Kim, S. H., Chung, K. R., Yang, H. J., & Kwon, D. Y. (2016). Sunchang gochujang (Korean red chili paste): the unfolding of authenticity. Journal of Ethnic Foods, 3(3), 201–208.

Low, K. H., Zain, S. M., Abas, M. R., & Khan, R. A. (2009). Characterization of commercial chili sauce varieties according to their chemical and physical properties using chemometric methods. Sensing and Instrumentation for Food Quality and Safety, 3(4), 203–210.

Mahmudi, H., Rizan, M., & Santoso, B. (2018). Remodeling bisnis PT Sasakura Indonesia dengan menggunakan business model canvas (BMC). JRMSI - Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia, 9(2), 352–373.

Osterwalder, A., & Pigneur, Y. (2017). Business Model Generation. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Pogorzelska-Nowicka, E., Atanasov, A. G., Horbańczuk, J., & Wierzbicka, A. (2018). Bioactive compounds in functional meat products. Molecules, 23(2), 1–19.

Prastini, A. I., & Widjanarko, S. B. (2015). Pembuatan sosis ayam menggunakan gel porang (Amorphophallus mueleri Blume) sebagai bahan pengikat terhadap karakteristik sosis. Jurnal Pangan dan Agroindustri, 3(4), 1503–1511.

Prayitno, A. H. (2021). Patent No. S00202006347. Indonesia.

Prayitno, A. H., Meswari, R., & Diauddin, M. (2020). The study of chemical contents, daily values, and microbiology of chicken chili sauce. Canrea Journal: Food Technology, Nutritions, and Culinary, 3(1), 49–56.

Prayitno, A. H., Suryanto, E., & Zuprizal. (2010). Kualitas fisik dan sensoris daging ayam broiler yang diberi pakan dengan penambahan ampas virgin coconut oil (VCO). Buletin Peternakan, 34(1), 55–63.

Priyono, F. (2015). Analisa penerapan business model canvas pada Toko Moi Collection. Agora, 3(2), 358–363.

Rukka, R. M., Busthanul, N., & Fatonny, N. (2018). Strategi pengembangan bisnis keripik bayam (Amaranthus Hybridus) dengan pendekatan business model kanvas: studi kasus pada CV. OAG di Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian, 14(1), 41–54.

Rukmana, H. R. (2002). Usaha Tani Cabai Rawit. Yogyakarta: Kanisius.

Seaman, D. R. (2013). Weight gain as a consequence of living a modern lifestyle: A discussion of barriers to effective weight control and how to overcome them. Journal of Chiropractic Humanities, 20(1), 27–35.

Sila, S., & Sopialena. (2016). Efektivitas beberapa fungisida terhadap perkembangan penyakit dan produksi tanaman cabai (Capsicum frutescens). Jurnal Agrifor, 15(1), 117–130.

SNI. (2006). Saus Cabe. Jakarta: Badan Standardisasi Nasional.

SNI. (2016). Cabai. Jakarta: Badan Standardisasi Nasional.

Solihah, E., Hubeis, A. V. S., & Maulana, A. (2014). Analisis model bisnis pada KNM Fish Farm dengan pendekatan business model canvas (BMC). Jurnal Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan, 9(2), 185–194.

Sopacua, B. N. H., & Koibur, M. (2017). Pengaruh Jenis dan Dosis Bokashi terhadap Pembibitan Tanaman Cabai (Capsicum annum L). Jurnal Triton, 8(1), 85–92.

Sumpena, U. (2013). Penetapan kadar capsaicin berbagai jenis cabe (Capsicum sp) di Indonesia. Mediagro, 9(2), 9–16.

Utami, R. (2015). Sambal, makanan khas Indonesia yang berpotensi mencegah ateroskerosis dan kanker, serta kajian titik kritis kehalalannya. Jurnal Agroindustri Halal, 1(1), 1–12.

Warnaningtyas, H. (2020). Desain bisnis model canvas (BMC) pada usaha batik Kota Madiun. EKOMAKS: Jurnal Manajemen, Ilmu Ekonomi Kreatif Dan Bisnis, 9(2), 52–65.

Wibowo. (2011). Manajemen Kinerja. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Wijayanti, N., & Hidayat, H. H. (2020). Business model canvas (BMC) sebagai strategi penguatan kompetensi UMKM makanan ringan di Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah. Jurnal Agroindustri Halal, 6(2), 114–121.

Received: 01 Feb 2023; Accepted: 29 Jun 2023; Available Online: 22 Dec 2023;