Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Peternak Babi terhadap Penyakit African Swine Fever (ASF) di Kampung Meyes Distrik Manokwari Utara
Abstract viewed : 251 times, PDF downloaded : 296 times
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan sikap peternak terhadap penyakit African Swine Fever (ASF). Metode penelitian deskirptif yang besifat kualitatif. Variabel pengukuran tingkat pengetahuan dan sikap peternak terhadap penyakit ASF. Analisis data dilakukan dengan paired sample t-test dengan menggunakan alat uji softwere statistical product and service solution (SPSS) versi 16.0. Sasaran penelitian ini adalah peternak babi sebanyak 29 orang dimana dalam penelitian ini teknik pengambilan sampel dan pendataan menggunakan teknik purposive sampling dengan kriteria tertentu yang telah ditetapkan selanjutnya sebagai penunjangnya disertakan dokumentasi. Pre test dan post test untuk pengukuran tingkat pengetahuan mengalami perubahan dari kategori rendah sebanyak 7 peternak (68,96%), kategori sedang dengan 20 peternak (68.96%), dan kategori tinggi sejumlah 2 peternak (6,89%) meningkat ke kategori tinggi dengan 13 peternak (44,82%) dan kategori sangat tinggi dengan sebanyak 16 peternak (55.17%), sementara untuk tingkat sikap 25 peternak (86,20%) barada pada kategori tidak setuju, 2 peternak (6,89%) pada kategori netral, dan 2 peternak (6,89%) termasuk dalam kategori setuju mengalami perubahan ke kategori setuju sebanyak 11 peternak (37,93%) dan sebanyak 18 peternak (62,06%) masuk pada kategori sangat setuju. Hasil uji t-test menunjukan adanya pengaruh dari penyuluhan tentang penyakit ASF terhadap perubahan tingkat pengetahuan dan sikap peternak terhadap penyakit ASF. Faktor yang mempengarhui penigkatan adalah karakteristik peternak bedasarkan umur, tingkat pendidikan dan pengalaman melakukan kegiatan beternak.
References
Amrullah, A., Nawawi, N., Sahuddin, S., & Djuhaeni, E. (2018). Sosialisasi Pentingnya Diskusi Kelompok dalam Meningkatkan Kemampuan Berbicara Siswa untuk Guru-Guru di Pondok Pesantren Tgkh Syeikh Zainuddin Abdul Madjid Nw Anjani Kabupaten Lombok Timur. Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat, 1(2).
Asmirawanti, Sulfasyah & J. Arifin. (2016). Komersialisasi Pendidikan. Jurnal Equilibrum. 4(1): 174-183.
CFSPH Center For Food Security & Public Health. (2019). Classical swine fever. http://www.cfsph. iastate.edu/Factsheets/pdfs/african_swine_fever. pdf. Di akses 30 Januari 2023.
FAO Food and Agriculture Organization. (2021). ASF situation in Asia & Pacific update.http://www.fao.org/ag/againfo/programmes/en/empres/ASF/situation_update.html. Diakses 30 Januari 2023.
Fauziyah, D., Nurmalina, R., & Burhanuddin, B. (2015). Pengaruh karakteristik peternak melalui kompetensi peternak terhadap kinerja usaha ternak sapi potong di Kabupaten Bandung. Jurnal Agribisnis Indonesia (Journal of Indonesian Agribusiness), 3(2), 83-96.
Harmoko. (2010). Pengaruh Bahasa Gaul Remaja terhadap Bahasa Indonesia
Krisna, R. (2014). Hubungan tingkat kepemilikan dan biaya usaha dengan pendapatan peternak sapi potong di Kabupaten Sukabumi Provinsi Jawa Barat (Studi Korelasi). Jurnal Aplikasi Manajemen, 12(2), 295-30
Kurniullah, A. Z. Simarmata, H. M. P. Sari, A, P. Sisca, S. Mardia, M. Lie, D. & Fjrillah, F. (2021). Kewirausahaan dan Bisnis. Yayasan Kita Menulis
Labatar, S. C., Yani, R., & Satsoetoeboen, P. D. (2022). Tingkat Pengetahuan Peternak Babi tentang Analisis Keuntungan Ternak Babi di Kampung Udopi Distrik Manokwari Barat. In Prosiding Seminar Nasional Pembangunan dan Pendidikan Vokasi Pertanian (Vol. 3, No. 1, pp. 314-319).
Lasut, E.E., V.P.K. Lengkong & I.W.J. Ogi. (2017). Analisis Perbedaan Kinerja Pegawai Berdasarkan Gender, Usia Dan Masa Kerja (Studi Pada Dinas Pendidikan Sitaro). Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi. 5(2): 2771-2780
Maryam, M., Paly, M. B., & Astati, A. (2016). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi penentu pendapatan usaha peternakan sapi potong (Studi kasus Desa Otting Kab. Bone). Jurnal Ilmu dan Industri Peternakan, 3(1).
Nurdayati, N., Fidin, N. I., & Supriyanto, S. (2021). Pengaruh Karakteristik Peternak Terhadap Motivasi Beternak Kambing Perah. Jurnal Pengembangan Penyuluhan Pertanian, 17(32), 121-136.
Pham-duc P, Id MAC, Cong-hong H, Nguyen-thuy H. 2019. Knowledge, attitudes and practices of livestock and aquaculture producers regarding antimicrobial use and resistance in Vietnam. PLoS One 14(9): 1–21.
Ramadhana, Y. D., & Subekti, S. (2021). Pemanfaatan Metode Penyuluhan Pertanian Oleh Petani Cabai Merah. Jurnal Kirana, 2(2), 113-133.
Raturahmi, L., S.Y, R. U. D., & Meisani, S. (2021). Strategi Komunikasi PT.Pos Indonesia Dalam Meningkatkan Reputasi Perusahaan. Journal Digital Media & Relationship, 3(1), 30–42
Sendow I, Ratnawati A, Dharmayanti NI, Saepulloh M. (2020). African Swine Fever: Penyakit Emerging yang Mengancam Peternakan Babi di Dunia. Wartazoa. 30(1): 15.
Sungkar, S., Winita, R., & Kurniawan, A. (2010). Pengaruh penyuluhan terhadap tingkat pengetahuan masyarakat dan kepadatan Aedes aegypti di Kecamatan Bayah, Provinsi Banten. Makara Kesehatan, 14(2), 5-15.
Walyani S. 2019. Faktor yang Berpengaruh Terhadap Resistensi Antibiotik pada Salmonella spp. di Peternakan Broiler di Kabupaten Subang. Prosiding Ratekpil dan Surveilans Kesehatan Kesehatan Hewan tahun 2019: 474–481.
Wibowo, S. A., & Haryadi, F. T. (2006). Faktor karakteristik peternak yang mempengaruhi sikap terhadap program kredit sapi potong di kelompok peternak andiniharjo kabupaten sleman yogyakarta. Media peternakan, 29(3).